Langkah integrasi kode CSS tulisan arab pada template blog
Langkah 1Login ke Blogger
Langkah 2
Masuk ke "Tata Letak - Edit HTML"
Langkah 3
Cari kode dibawah ini:
]]></b:skin>Langkah 4
Masukan (copy paste) kode CSS dibawah ini diata kode pada langkah 3:
.arabic {Langkah 5
font-family: Traditional Arabic;
font-size: 24px;
direction:rtl;
line-height: 200% ;
font-weight: bold;
}
Simpan template
Langkah dan contoh integrasi tulisan arab pada artikel blog
<div class="arabic"> بِسْمِ اﷲِالرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم</div>Hasilnya:
بِسْمِ اﷲِالرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم
<p class="arabic"> بِسْمِ اﷲِالرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم</p>Hasilnya:
بِسْمِ اﷲِالرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم
<span class="arabic"> بِسْمِ اﷲِالرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم</span>Hasilnya:
بِسْمِ اﷲِالرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم
Keterangan:
- Ubahlah font-size dan font-weight untuk mengatur ukuran huruf
- Gunakan kode <span class="arabic"> بِسْمِ اﷲِالرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم</span> untuk mencampurnya didalam artikel